Poster adalah plakat atau suara tempelan.Poster biasa berupa
gambar digital, tulisan dikertas, dikain atau papan yang disediakan untuk mudah
dilihat oleh khalayak banyak.pada kali ini saya akan memberikan cara untuk membuat
poster digital menggunakan Corel Draw, mulai dari ciri-cir poster, hingga
tutorial akan saya berikan pada postingan ini.selamat belajar
Sebelum kita membuat poster, kita harus memperhatikan poster
yang akan dibuat, adapun ciri-ciri poster sebagai berikut:
-berisikan ajakan,anjuran,pemberitahuan, dan peringatan
-biasa bergamar mencolok dan mencari perhatian
-ditulis dengan bahasa yang singkat, padat, jelas, dan
persuasive (mengajak)
Tentukan poster anda dan mari membuat poster
1.buka corel draw anda
2.Buatlah persegi panjang dengan mengklik rectangle tool dan
letakan di kanvas
3.drag obyek, tekan tombol f11 pada keyboard untuk
mengaktifkan fountain fill, beri warna sesuai gambar dibawah
4.Drag obyek ,klik outline pen pada toolbar, lalu klik no outline
5. klik text tool (f8) dan ketikan slogan poster, ganti
jenis font dengan freehand521 BJ
6. import gambar yang mendukung poster, lalu trace
bitmap
7.modifikasi karya anda dengan mengganti warna font atau
menambah obyek-obyek
8. drag semua obyek semua menjadi satu, lalu tekan Ctrl+ G
lalu poster siap di export
Sekian saja dari saya terima kasih
JANGAN LUPA KUNJUNGI LAGI
JANGAN LUPA KOMENTAR
No comments:
Post a Comment